Tabungan SIMASDA
SIMASDA(Simpanan Masyarat Dairi).
SIMASDA merupakan produk tabungan BPR yang memberikan nilai lebih dibandingkan dengan tabungan biasa.
Dengan menabung di SIMASDA BPR NBP 8,
- Masa depan anak anda dapat direncanakan dengan baik
- Pernikahan anak dapat direncanakan dengan baik dan terencana
- Jaminan Hari Tua bagi orang tua yang berprofesi sebagai karyawan swasta, Guru Swasta, Pedagang, Petani, Supir dan lain sebagainya
- Pasangan yang hendak menikah dapat merencanakan keuangan dengan lebih baik
- Orang tua yang hendak naik haji atau wisata rohani ke Jerusalem dapat direncanakan dengan baik
- Wisata domestik maupun Luar Negeri dapat direncanakan dengan baik
Syarat dan Ketentuan Rekening SIMASDA
- Setoran awal minimum sebesar 100.000,-
- Pembukaan rekening tidak dikenakan biaya
- Biaya administrasi sebesar 500,- per bulan
- Penarikan saldo dilakukan setelah setahun sejak rekening dibuka/sesuai dengan kontrak yang telah disepakati
- Suku bunga lebih tinggi dari tabungan biasa
- Tabungan anda dijamin oleh LPS